Saturday, June 22, 2013

Cara Restore Tanpa Kehilangan Jailbreak dengan SemiRestore


SemiRestore adalah aplikasi jailbreak yang diciptakan oleh CoolStar yang merupakan salah satu iOS developer yang telah menciptakan aplikasi jailbreak LiveWire, VolumeCustomize, TapVolumeToMute, VAssistant, RecordMyScreen dan yang terbaru akan dirilis adalah SemiRestore.
SemiRestore
SemiRestore merupakan alat jailbreak yang memungkinkan anda melakukan restore iPhone, iPad dan iPod Touch anda tanpa harus kehilangan jailbreak yang telah anda miliki. Dengan adanya alat jailbreak SemiRestore semua jailbreakers dapat melakukan restore iDevice pada firmware yang sama tanpa harus kehilangan Jailbreak yang telah dimiliki.

Fitur-fitur SemiRestore adalah sebagai berikut:
  • Semi-Restore hanya dapat dilakukan pada iPhone, iPad dan iPod Touch iOS 5.0, 5.0.1, 5.1, 5.1.1, 6.0.0, 6.0.1, 6.1.0, 6.1.1, dan iOS 6.1.2
  • Dapat dilakukan hanya dalam waktu kurang lebih 5 menit
  • Dapat dijalankan di minimal Windows XP SP3, OS X 10.6 dan Ubuntu 12.10.
  • Disarankan cara ini adalah merupakan cara terakhir yang akan anda ambil. Contohnya jika anda hanya mengalami masalah di iPhone, iPad atau iPod Touch anda yang selalu masuk ke "Safe mode" dapat anda lakukan dengan melakukan uninstall aplikasi Mobile Substrate di Cydia atau jika anda mengalami error lainnya di Cydia silahkan lihat disini.
  • Ketika akan melakukan restore dengan alat jailbreak SemiRestore, usahakan jangan membuka aplikasi iTunes atau Xcode di PC atau Mac anda.
  • SemiRestore tidak dapat digunakan untuk memperbaiki File System yang rusak contohnya karena anda menginstall Spire di iOS 6 (Untuk fitur Siri)
  • Ketika sedang melakukan Restore dengan alat jailbreak Semi-Restore maka iDevice anda akan melakukan respring beberapa kali dan itu sangat normal, tidak usah khawatir
  • Alat Jailbreak SemiRestore hanya dapat diaplikasikan dengan firmware yang sama, artinya bahwa SemiRestore tidak dapat melakukan upgrade atau Downgrade dengan iOS firmware yang berbeda.
  • SemiRestore tidak memerlukan File SHSH, karena alat jailbreak ini tidak melakukan Full Restore seperti halnya evasi0nRedsn0wSn0wbreeze atau Absinthe.
Cara Restore iPhone, iPad dan iPod Touch dengan Alat jailbreak SemiRestore
1. Pertama, backup terlebih dahulu iPhone, iPad dan iPod Touh anda di iTunes. Karena semua data di iDevice anda akan hilang kecuali aplikasi Cydia.
2. Download SemiRestore untuk Windows, Mac dan Linux:
Download SemiRestore (Windows) : Mirror1, Mirror2, Mirror3, Mirror4
Download SemiRestore (Mac OSX)Mirror1, Mirror2, Mirror3, Mirror4
Download SemiRestore (Linux) : Mirror1, Mirror2, Mirror3, Mirror4
3. Setelah berhasil silahkan ekstrak file SemiRestore yang telah anda download
4. Sekarang klik dua kali atau Run as Administrator (Windows 7, Windows Vista) untuk membuka aplikasi SemiRestore.
5. Setelah terbuka sekarang sambungkan iDevice anda sampai terdeteksi di Aplikasi SemiRestore.
6. Kemudian pilih tombol SemiRestore untuk memulai proses Restore.
7. Sekarang biarkan proses restore sampai selesai, pada proses restore iPhone, iPad atau iPod Touch anda akan melakukan Restart/reboot beberapa kali.
8. Setelah proses restore selesai maka akan muncul notifikasi.
9. Sekarang iDevice anda telah berhasil di restore tanpa kehilangan jailbreak (Cydia) dengan menggunakan aplikasi SemiRestore.

SemiRestore alat jailbreak dari CoolStar dapat anda aplikasikan dengan sangat mudah, sekali lagi saya tekankan cara ini merupakan cara terkahir yang anda lakukan jika anda mengalami masalah dengan iPhone iPad dan iPod Touch anda Jika anda mempunyai pertanyaan atau apapun silahkan sampaikan melalui kolom komentar dibawah.

Friday, June 21, 2013

Jailbreak 6.1.3 iPhone 4S, iPhone 5, iPod Touch 4/5 Evasi0n Status & Situation


Today Jailbreak 6.1.3 iOS has been released. We liberate Yours iPhone 4S and iPhone 5. You can download Jailbreak 6.1.3 iOS with just one click and save it to your PC or Mac. It's new tool for iOS 6.1.3 iPhone 4S, iPhone 5, iPod Touch 5G, iPod Touch 4G. Untethered 6.1.3 Jailbreak has been released. Cool. Yeahhh.

Read more »

IOS 7 DOWNLOAD, INSTALL, LINKS, HOW TO



iOS 7 Download & Install. How to Update to iOS 7 Download. IOS 7 ipsw most downloaded and advanced mobile OS. With its easy-to-use interface, amazing features, and rock-solid stability, iOS 7 is the foundation of iPhone. And even as others try to catch up, the technologies and features built into iOS 7 keep iPhone years ahead.
Read more »

Jailbreak iOS 6.1.3 - Is it legal in the U.S?



Yes. Jailbreak iOS 6.1.3 is legal in the U.S.! You can download Jailbreak iOS 6.1.3 tool for your iPhone, iPod Touch. The Library of Congress approved a DMCA exemption in 2010 for jailbreaking cell phones, including the iPhone. Jailbreak 6.1.3 is the easiest way to free your device. Experience iOS 6.1.3 as it could be, fully customizable, theme-able, and with every tweak you could possibly imagine. Cydia tweaks for jailbroken iOS 6.1.3 improve the mobile experience of millions of iPhone or iPod Touch users, including many who were encouraged to try it by the ease of use of jailbreaks.

Read more »

Thursday, June 20, 2013

Jailbreak iOS 6.1.3 Download Links For iPhone 5 and iPhone 4S Strategy



Top Q: Can I Jailbreak iOS 6.1.3 With Evasion JB Tool?
Evasion Jailbreak iOS 6.1.x tool will be a one-click Jailbreaking solution and does not encompass some of the advanced features of Jailbeaking tools such as Evasion iOS 6.1/6.1.1.

Read more »

Wednesday, June 19, 2013

Downgrade iOS 7 to iOS 6.1.3 on iPhone 5, 4S, 4, iPad, iPod Touch 5G



IOS 7 beta released. iOS 7 come with over 100 new features that will make the iPhone, iPad, and iPod Touch even better, but there’s a few caveats: first, it doesn’t run on all hardware, and second, on some of the supported devices the feature set will be limited. We’ll sort all of that out.

How to downgrade iOS 7 to iOS 6.1.3*:

Read more »

IOS 7 Jailbreak Untethered Download Links




iOS 7 Jailbreak Untethered Tool "Evasi0n Jailbreak iOS 7" will be works for both Mac and Windows, and is considered to be one of the most reliable jailbreaks by the whole community. To date, Evasi0n Jailbreak will be be used to jailbreak the following iOS 7 devices: iPhone 5, iPhone 4S, iPhone 4, iPod Touch 5 ....

Read more »

iOS 7 iPad Download Links Beta, Final, GM


iOS 7 iPad Home Screen

iOS 7 iPad Download links with Beta for developers. According to a report from Apple,  Apple’s trial testing the iOS 7 iPad version will start soon, with testing beginning in June after WWDC 2013. iOS 7 iPad 2, 3, 4 comes with over 100 new feature. You can install iOS 7 beat on iPhone or iPod Touch. We wait iOS 7 for iPad.

Read more »

iOS 7 Beta 2 Download For iPhone, iPod Touch, iPad



iOS 7 Beta iPad will release with new iOS 7 Beta 2 for iPhone and iPod Touch. IOS 7 beta 1 released. iOS 7 ipsw download links come with new features and usability that will make the iPhone and iPod Touch even better, but there's a few caveats: first, it doesn't run on all hardware, and second, on some of the supported devices the: iPhone 5, iPhone 4S, iPhone 4 and iPod Touch 5Gen. iOS 7 Beta 1 for iPad 4, 3 or iPad 2 not yet. We like this new design and usability. We especially like iOS 7 on iPad. Lots of people looking new iOS 7 Beta 2 for iPhone and Beta for iPad. Real iOS 7 Beta 2 release date: 24-27th June.

Read more »

Tuesday, June 18, 2013

Cydia iOS 7 On iPhone 5 or iPhone 4S.


Source: Cydia iOS 7 On iPhone 5
iOS 7 ipsw beta 1 has been released. On the first day of us experience of iOS 7 Beta, We thought "No, It's not Apple!!!", but now she is reality friendly. We like new iOS 7 features,  now We're a big fans of new iOS 7 features. We think - it's best OS for smartphones in 2013. We found one original Cydia iOS 7 concept from gdeluxe team. Original. :)

Read more »

iOS 7 Jailbreak FAQ: Complete Tutorials, Links, Guides, Specs



Source: "Jailbreak iOS 7 Beta 1 has been released"....
iOS 7 and iOS 7 Download Links Beta 1 version has been released. Evad3rs Jailbreak Team will likely be waiting until the release of iOS 7 in summer (august) before iOS 7 Jailbreak is released. Good news for iOS 7 Jailbreakers -  it looks like there might also be someone else in the iOS 7 Jailbreak scene — P0sixninja (aka Joshua Hill).

Read more »

Monday, June 17, 2013

Jailbreak iOS 7.0 Download Links & Guides!!!


"Jailbreak iOS 7.0 has been released." It's true? Hmm. iOS 7 was previewed on June 10, 2013 during WWDC 2013, with release announced for Fall 2013. iOS 7 Beta was released to the developer and public through download links on June 10, 2013. We like Cydia Store. Last week Apple released first beta for iOS 7 without jailbreak and Cydia. We miss us cool Cydia Tweaks, but We’re happy. We like new design and usability.

Read more »

Saturday, June 15, 2013

Cara Downgrade iOS 7 Beta ke iOS 6


Cara downgrade iOS 7 ke iOS 6, jika anda telah melakukan upgrade ke iOS 7 Beta tetapi kemudian anda ingiin melakukan downgrade kembali iDevice anda ke iOS 6. Cara downgrade nya sangat mudah anda lakukan.
iOS 7 downgrade sangat berbeda dengan cara downgrade yang selama ini kita lakukan karena langkah-langkah yang harus dilakukan cukup rumit. Tetapi Cara downgrade dari iOS 7 sangat mudah dan dapat dilakukan dalam waktu yang sangat singkat.

Tetapi anda hanya dapat melakukan downgrade ke iOS firmware terbru yang telah dirilis untuk publik yaitu iOS 6.1.3 untuk iPhone 4, iPhone 4S dan iOS 6.1.4 untuk iPhone 5. Berikut adalah langkah-langlah downgrade dari iOS 7 ke iOS 6:
  • Pertama download iOS Firmware disini.
  • Setelah berhasil sekarang masukkan iDevice anda ke tahap DFU, dan langkah-langkahnya dapat anda lihat disini.
  • Setelah berhasil sekarang sambungkan iDevice anda ke iTunes.
  • Kemudian iDevice akan terdeteksi di iTunes sedang berada pada tahap Recovery.
  • Setelah itu pilih tombol OK
  • Sekarang tekan dan tahan tombol Shift (windows) dan Option/Alt (Mac) kemudian pilih tombol Restore di iTunes.
  • Kemudian pilih iOS 6 firmware untuk iDevice anda yang telah di download.
  • Sekarang biarkan proses restore di iTunes sampai selesai.
  • Setelah selesai, maka iDevice anda akan kembali ke iOS 6.
Itulah cara downgrade iOS 7 Beta ke iOS 6, jika anda mempunyai pertanyaan atau apapaun yang ingin disampaikan silahkan melalui kolom komentar dibawah.

iOS 7 Official Wallpaper


Download iOS 7 dynamic dan Stills wallpaper. iOS 7 Beta yang sudah dirilis tetapi terbatas hanya untuk developer mempunyai beberapa wallpaper yang baru yang disebut Dynamic Wallpaper dan Stills Wallpaper. Dynamic wallpaper adalah wallpaper dengan efek animasi yang diciptakan khusus oleh Apple untuk iOS 7.
iOS 7 Wallpaper
Sedangkan Stills wallpaper adalah wallpaper statis yang telah ada seperti di iOS sebelumnya tetapi ada tambahan dua wallpaper yang baru. Jika anda ingin men-download wallpaper iOS 7 sekarang juga silahkan pilih pada wallpaper berikut:
Download iOS 7 Dynamic Wallpaper









Download iOS 7 Stills Wallpaper



Download OS X Mavericks Wallpaper

Itulah beberapa iOS 7 Official wallpaper yang dapat anda download, setelah berhasil menyimpannya silahkan atur sebagai wallpaper melalui Settings -> Brightness & Wallpaper -> Wallpaper -> Camera Roll atau langsung pada gambarnya. Jika mempunyai pertanyaan atau apapun yang ingin disampaikan silahkan melalui kolom komentar dibawah.

Daftar iOS Device Yang Kompatibel di iOS 7


iOS 7 yang sudah diperkenalkan oleh Apple pada event WWDC 2013 kemarin, mempunyai beberapa fitur dan penampilan yang baru. Tetapi ternyata tidak semua iDevice dapat menginstall iOS 7 seperti diantaranya iPhone 3GS, iPhone 3G, iPhone 2G, iPod Touch 4G, iPod Touch 3G, iPod Touch 2G dan iPad 1.
iOS 7 compatibility chart
The Apple Lounge telah merilis iOS 7 Compatibility Chart yang menunjukkan iPhone, iPad atau iPod Touch apa saja yang dapat menggunakan fitur-fitur di iOS 7 seperti Control Center, Panorama, Filters Camera dan Photo, Multitasking, Notification Center, AirDrop dan iTunes Radio.
Seperti yang telah dikatakan bahwa iOS 7 hanya dapat di install di iPhone 5, iPhone 4S, iPhone 4, iPod Touch 5G (16 GB), iPod Touch 5G (32GB/64GB), iPad 2, iPad 3, iPad 4 dan iPad Mini. Tetapi tidak semua fitur-fitur terbaru iOS 7 dapat digunakan pada semua iDevice tersebut.

Dari grafik diatas dapat kita simpulkan bahwa:
1. iOS 7 Control Center
Fitur terbaru iOS 7 yaitu Control Center dapat digunakan di semua iPhone, iPad dan iPod Touch.

2. iOS 7 Camera
- Panorama, Fitur ini hanya bisa digunakan di iPhone 4S, iPhone 5 dan iPod Touch 5G
- Filters di aplikasi Camera hanya dapat digunakan di iPhone 5 dan iPod Touch 5G
- Filters di aplikasi Photos dapat digunakan disemua iPhone, iPad dan iPos Touch.

3. iOS 7 Multitasking
Fitur Multitasking yang baru di iOS 7 dapat digunakan di semua iPhone, iPad dan iPod Touch. Fitur terbaru Multitasking di iOS 7 sangat mirip dengan aplikasi jailbreak Auxo atau App Switcher.

4. iOS 7 Notification Center
Salah satu fitur terbaru dari Notification Center di iOS 7 adalah dapat dimunculkan di lockscreen, dan fitur tersebut telah di adopsi dari aplikasi jailbreak IntelliScreenX. Dan fitur terbaru ini dapat digunakan di semua iPhone, iPad dan iPod Touch di iOS 7.

5. iOS 7 AirDrop
AirDrop adalah salah satu fitur terbaru yang ada di iOS 7, dengan fitur AirDrop anda dapat mengirimkan Photo, Video Contact dan yang lainnya melalui Wi-Fi atau Bluetooth yang akan terdeteksi secara otomatis. Fitur ini sangat berguna ketika anda ingin mengirim Photo atau file lainnya dari iDevice anda kepada iDevice yang berada dekat dengan anda sehingga anda tidak perlu menggunakan email ataupun messages.

Tetapi fitur AirDrop di iOS 7 hanya dapat digunakan di iPhone 5, iPod Touch 5G, iPad 4 dan iPad Mini. Tetapi anda jangan khawatir karena saya yakin dengan adanya jailbreak akan muncul aplikasi Jailbreak untuk fitur AirDrop agar dapat digunakan di iDevice lama:).

6. iOS 7 iTunes Radio
iTunes Radio merupakan fitur lainnya yang ada di iOS 7, fitur ini dapat digunakan di semua iPhone, iPad dan iPod Touch. Tetapi sayangnya fitur iTunes Radio untuk sementara ini hanya dapat digunakan di Amerika.

Dengan adanya penjelasan daftar iOS device yang kompatibel di iOS 7 maka kita dapat memahami fitur-fitur apa saja yang support di iPhone, iPad atau iPod Touch yang kita miliki, daftar tersebut dibuat oleh theapplelounge. Bagaimana menurut anda? jika mempunyai pandangan atau apapun yang ingindisampaikan silahkan melalui kolom komentar dbawah.

iOS 7 VS iOS 6 Icon


Ikon aplikasi di iOS 7 yang baru saja dirilis, mempunyai desain yang Flat, tetapi tetap terlihat elegan. Sangat berbeda dengan ikon aplikasi di iOS 6 yang mempunyai efek lebih rumit. Ikon aplikasi di iOS 7 lebih mudah untuk dibuat dibandinngkan dengan ikon aplikasi di iOS 6.
@pawsupforu seorang desainer yang berasal dari Belgia telah membuat perbandngan dari perubahan ikon aplikasi dari Apple iOS 6 dan iOS 7 untuk sekitar 24 icon.
iOS6 vs iOS 7
iOS 6 vs iOS 7 icon By pawsupforu 
Dari perbandingan diatas dapat terlihat dengan jelas bahwa perubahan yang dilakukan oleh Apple cukup signifikan dengan merubah efek sinar yang ada di ikon aplikasi iOS 6 dengan ikon baru di iOS 7 yang sangat datar (Flat) dan simple tetapi tidak menghilangkan 'kemewahan' dari ikon Apple. 

Perbandingan iOS 7 vs iOS 6 icon ini merupakan salah satu perubahan di iOS 7 yang dilakukan oleh Apple, untuk fitur-fitur apa saja yang baru di iOS 7 dapat anda lihat disini. Bagaimana menurut pendapat anda? silahkan sampaikan melalui kolom komentar dibawah.

iOS 7 Download, Review, Tests, Beta, Final, GM. (Complete)


  
IOS 7 most advanced mobile OS for iPhone, iPad or iPod Touch. iOS 7 Download Lab Tests: iOS 7 Beta 1... With its easy-to-use interface, amazing features, and rock-solid stability, iOS 7 is the foundation of iPhone. 
The possibility of iOS 7 coming out is June along WWDC 2013.

UDID Complete List for iOS 7 Download, Review & Test Drive:
Read more »

Friday, June 14, 2013

iOS 7 Features. What Is The Worst Icon In iOS 7?


iOS 7 has new features. I’m not sure I like it or not, but then I understood that she did not leave me unattended.

POLL: What Is The Worst Icon In iOS 7?
Read more »

Thursday, June 13, 2013

Cara Update iDevice ke iOS 7 Beta 1


Cara update iDevice ke iOS 7 Beta 1 tanpa menggunakan akun developer (iDevice UDID). Cara ini dapat anda lakukan walaupun anda tidak mempunyai akun developer yang seharusnya beta firmware hanya dapat digunakan jika anda teregistrasi sebagai developer di Apple.
Saya sarankan jika anda tidak mengetahui dan memahami resikonya jika anda mengupdate iDevice anda ke iOS 7 Beta 1 jangan ikuti langkah berikut. Saya sarankan cara ini hanya untuk para developer. Berikut adalah langkah-langkah update iDevice ke iOS 7 beta 1 firmware:

Catatan:
- Jangan ikuti cara berikut jika anda mempunyai iDevice yang Hacktivate (memerlukan Unlock)
- Dengan cara ini, anda akan kehilangan Jailbreak yang telah anda miliki.
  • Pertama, sambungkan iDevice anda ke iTunes
  • Setelah itu, pilih tombol Update bukan tombol Restore
  • Akan muncul windows baru dan pilih Update
  • Sekarang iTunes akan men-download terlebih dahulu iOS 7 Beta 1 firmware dan biarkan sampai selesai.
  • Setelah itu sekarang update iDevice anda ke iOS 7 Beta 1
  • Setelah selesai iDevice anda telah berhasil di upgrade ke iOS 7.0

Itulah cara update iDevice ke iOS 7 Beta 1, sekali lagi cara ini sangat saya sarankan hanya untuk developer. Setelah berhasil anda upgrade ke iOS 7 silahkan cek fitur-fitur terbaru di iOS 7. Jika anda mempunyai pertanyaana atau apapun yang ingin disampaikan silahkan melalui kolom komentar dibawah.

Do You Like New iOS 7? (POLL)

 
iOS 7 ipsw downloaded. Few days ago, Apple introduced a new completely modified version of iOS 7. The new version of iOS 7 has been released for testing on the smartphones iPhone 5, 4S, 4 and player iPod Touch 5Gen. The new version of iOS 7 caused a lively discussion of the new concept and completely changed the interface....


Read more »

Tuesday, June 11, 2013

Fitur Baru iOS 7


Fitur-fitur terbaru Apple iOS 7 yang baru saja dirilis kemarin di WWDC 2013 Moscone Center, San Fransisco. iOS 7 mempunyai tampilan yang sangat berbeda, diantaranya yaitu adanya ikon baru yang flat, UI (User Interface) dan fitur-fitur lainnya yang sangat berbeda.
Tetapi, seperti di iOS 6 Apple mengadopsi lagi fitur-fitur dari aplikasi yang dimiliki oleh komunitas jailbreak di Cydia, seperti fitur terbaru dari iOS 7 yaitu Control Center yang mengadopsi Aplikasi Jailbreak SBSettings. Berikut adalah fitur-fitur terbaru iOS 7:
1. iOS 7 Control Center
Fitur terbaru dari iOS 7 adalah adanya Control Center yang dapat anda munculkan dengan menggeser bagian bawah HomeScreen ke atas. Dan fitur terbaru ini di adopsi dari aplikasi jailbreak terbaik yang bernama SBSettings.



2. iOS 7 Notification Center
Fitur terbaru dari iOS 7 Notification Center adalah dapat dimunculkan di losckscreen yang sebelumnya Notification Center hanya dapat di akses di HomeScreen. Fitur Notification Center di lockscreen tersebut di adopsi dari aplikasi jailbreak IntelliscreenX.


3. iOS 7 Multitasking
Fitur terbaru dari iOS 7 yaitu Multitasking Preview, Apple telah mengadopsi aplikasi jailbreak untuk fitur ini, yaitu App Switcher atau Auxo.


4. iOS 7 iTunes Radio


5. iOS 7 Photos
Fitur terbaru dari aplikasi Photos di iOS 7 yaitu adanya ikon yang baru, selain itu adanya fitur untuk filter photo langsung di aplikasi camera tanpa harus menggunakan aplikasi pihak ke tiga seperti Instagram. Dan fitur tersebut di adopsi Apple dari aplikasi jailbreak PhotoFilters.


6. iOS 7 AirDrop


7. iOS 7 Camera


8. iOS 7 Safari
Fitur terbaru dari Aplikasi Safari di iOS 7 adalah adanya fitur Unlimited Tab, dan fitur ini di adopsi dari aplikasi jailbreak yang bernama Tab+.


9. iOS 7 Siri


10. iOS 7 Mail


11. iOS 7 Weather


12. iOS 7 Messages
Fitur terbaru dari Messages adalah dengan adanya UI yang baru dan selain itu adanya fitur untuk melakukan block terhadap Message, iMessage, FaceTime atau Call. Dan fitur ini Message and Call blocking tersebut di adopsi dari aplikasi Jailbreak yang bernama iBlackList.


13. Live Clock
Fitur terbaru dari iOS 7 adalah adanya Live Clock icon, yaitu jam animasi untuk ikon Clock di HomeScreen. Dan fitur terbaru ini di adopsi dari aplikasi jailbreak LiveClock.

14. Panorama Background
Fitur baru lainnya dari iOS 7 adalah adanya Panorama Background seperti di Android dan fitur tersebut adalah di adopsi dari aplikasi jailbreak yang bernama Panorama.

Tetapi sayangnya iOS 7 tidak dapat di aplikasikan pada semua iDevice, hanya dapat di aplikasi di iPhone 4, iPhone 4S, iPhone 5, iPad 2, iPad 3, iPad 4, iPad Mini, iPod Touch 4G dan iPod Touch 5G. Tetapi jangan khawatir karena saya yakin Whited00r terbaru akan dirilis dengan adanya fitur-fitur iOS 7.

Itulah fitur baru iOS 7 yang diaplikasikan oleh Apple, selain fitur-fitur di atas masih banyak lagi fitur terbaru dari iOS 7. Selain itu juga masih banyak aplikasi jailbreak yang di adopsi oleh Apple untuk iOS 7. Menurut saya Apple tidak mempunyai alasan yang kuat untuk menghapus jailbreak, karena terbukti telah banyak aplikasi jailbreak yang di adopsi oleh Apple untuk iOS 6 maupun iOS 7. Bagaimana menurut anda? jika mempunyai saran, kritik ataupun pendapat lain silahkan sampaikan melalui kolom komentar dibawah.

iOS 7 Supported Devices. All models.



iOS 7 Supported Devices:


According to Apple Inc.:
iPhone 5, iPhone 4S, iPhone 4,  iPad 2, 3, 4th gen, iPad mini and 5th generation iPod touch will all run iOS 7.
Read more »

Monday, June 10, 2013

Download iOS 7 Official Wallpaper


Apple WWDC 2013 akan diselenggarakan malam ini, tepatnya pukul 12 malam waktu Indonesia Barat (WIB) atau Selasa pagi. Pada event kali ini, Apple akan merilis keynote untuk iOS 7 dan OSX yang selama ini menjadi rumor di semua kalangan Jailbreaker dunia (termasuk #IndonesianJailbreakers) :D
Banner iOS 7 yang akan dirilis pada event WWDC 2013 telah banyak beredar seperti yang telah kita lihat di twitter yaitu dengan desain Flat dan sangat simple. Surenix telah menciptakan wallpaper untuk desain iOS 7 yang dapat digunakan di iPhone, iPad dan iPod Touch.

Download iOS 7 Wallpaper dibawah ini:
Download iOS 7 Wallpaper untuk iPhone 5 dan iPod Touch 5G:
Versi 1

Versi 2

Download iOS 7 Wallpaper untuk iPhone 4S, iPhone 4 dan iPod Touch 4G:
Versi 1

Versi 2

Download iOS 7 Wallpaper untuk iPhone 3GS, iPhone 3G dan iPod Touch 3G:
Versi 1

Versi 2

Download iOS 7 Wallpaper Untuk iPad 4, iPad 3 dan iPad 2:
Versi 1

Versi 2

Download iOS 7 Wallpaper untuk iPad Mini dan iPad 1:
Versi 1

Versi 2

Download iOS 7 Wallpaper (Zip) : iOS 7 Official Wallpaper

Itulah wallpaper official iOS 7 yang akan segera diriilis malam ini untuk keynote dan fitur-fitur yang baru. Selain itu juga desain tampilan iOS 7 akan mempunyai tampilan yang sangat berbeda dengan yang lainnya yaitu Flat, Black and White. Sebagai ucapan terima kasih silahkan follow Surenix yang telah membuat wallpaper diatas. Jika mempunyai pendapat silahkan sampaikan melalui kolom komentar dibawah.